Nama : Herudi
NPM : 11.14.1.0083
MK : model dan simulasi
Kelas : Karyawan
Semester : 6
Unma teknik informatika
Assalamualaikum wr.wb . .
dengan membaca basmallah saya menulis tugas mosi ini.
(sambil ngopi)
Klasifikasi Sistem
--sistem alam dan buatan manusia
- Sistem Alam adalah sistem yang terjadi karena alam, misalnya sistem tata surya.
- sistem buatan manusia adalah sistem yang dibuat oleh manusia,misalnya sistem komputer.
- sistem fisik adalah sistem yang secara fisik dapat dilihat, misalnya sistem komputer, sistem sekolah, sistem akuntansi dan sistem transportasi.
- sistem konseptual adalah sistem terbuka dapat mengendalikan operasinya sendiri, sebagian lagi tidak. Pengendalian ini dapat dicapai dengan menggunakan suatu lingkaran yang disebut “Lingkaran Umpan Balik” yang menyediakkan suatu jalur bagi sinyal-sinyal dari sistem ke mekanisme pengendalian begitu pula sebaliknya.
- Sistem statik adalah sepenuhnya digunakan dalam analisis struktur, misalnya dalam arsitektur dan rekayasa struktural. Kekuatan material adalah bidang terkait mekanika yang sangat bergantung pada aplikasi kesetimbangan statis.
- sistem dinamis adalah formalisasi matematis untuk tetap "aturan" yang menggambarkan ketergantungan terhadap waktu dari posisi titik dalam ruang ambient. Model matematika yang digunakan untuk menggambarkan sebuah jam mengayunkan pendulum, aliran air dalam pipa, atau jumlah ikan setiap musim semi di sebuah danau adalah contoh dari sistem dinamis.
--Sistem tertutup dan terbuka
- Sistem tertutup (closed system) adalah sistem yang tidak bertukar materi, informasi, atau energi dengan lingkungan, dengan kata lain sistem ini tidak berinteraksi dan tidak dipengaruhi oleh lingkungan, misalnya reaksi kimia dalam tabung yang terisolasi.
- sistem terbuka (open system) adalah sistem yang berhubungan dengan lingkungan dan dipengaruhi oleh lingkungan, misalnya sistem perusahaan dagang.
Dengan membaca Hamdallah saya telah menulis tugas ini.
(kopi masih setengah cangkir)
Wassalamualaikum wr.wb. .
source : http://id.edaboard.com/topic-343155.0.html
http://blog.re.or.id/konsep-dasar-sistem-klasifikasi-sistem.htm